ADVERTISER SITUS INI YANG MUNGKIN INGIN ANDA KUNJUNGI

Diam Adalah Mutiara dan Diam bagaikan Emas

Senin, 09 November 2009

mutiara cinta pria dan wanita

Menurut sebagian orang Diam Adalah Mutiara dan Diam itu bagaikan emas. menurut saya memang benar sperti itu,Diam dapat menjadi seperti emas , mutiara . Tetapi juga dapat menjadi Malapetaka.

Kita sebagai manusia harus bisa menempatkan diri dalam hal ini, pandai2 mengontrol diri dan menjadi manusia yang bernilai tinggi bakaikan mutiara dan emas.

Sebagian besar memang banyak yang berpendapat bahwa kita diam bukan berarti kita tak mampu akan sesuatu hal, akan tetapi lebih kepada meningkatkan kualitas diri kita. Lebih banyak diam untuk hal-hal yang tak berguna dan Apabila sekali mengucap dapat bermanfaat untuk banyak orang.Itulah diam yang seperti " Mutiara dan emas ".

Hidup itu bagaikan kapas kering yang selalu berterbangan kemana saja mengikuti alur sang angin, Walaupun demikian semua akan menjadi lebih baik bila kita bisa menempatkan diri kita dengan benar.

Ilmu Diam adalah mutiara dan Diam bagaikan emas dapat kita gunakan sebagai modal awal untuk kita meningkatkan dan menunjukkan betapa berharganya diri kita dan pantas untuk menjadi orang yang berkualitas tinggi.Ibarat kata pepatah " Tong Kosong Nyaring Bunyinya " maka dari itu lebih baik diam dan mempercantik hati dari pada berkoar2 tanpa arah dan tujuan yang hanya membuat kita lelah dan di jauhi banyak orang.

0 komentar: